Selamat Datang di Laman Resmi Kalurahan Giripeni

Artikel

SAFARI TARAWEH PEMERINTAH DESA GIRIPENI TAHUN 2019/1440 H

23 Mei 2019 14:00:20  Administrator  974 Kali Dibaca  Berita Desa

Sebagai sarana mempererat hubungan silaturahmi antara Pemerintah Desa Giripeni dan warga masyarakat, Pemerintah Desa Giripeni melalui kegiatan Pembinaan Kemasyarakatan melaksanakan  safari tarawih yang dilakukan di delapan pedukuhan secara bergilir yang sudah menjadi agenda rutin . Anggota BPD, anggota LPMD, juga turut serta dalam kegiatan ini.  Safari tarawih ini merupakan salah satu cara pemerintah desa giripeni untuk berkomunikasi langsung dengan masyarakat, mendengarkan langsung aspirasi masyarakat serta berdiskusi membicarakan hal-hal yang berkaitan dengan kegiatan desa maupun kegiatan pemerintah daerah yang masuk ke desa. Dengan kegiatan safari ini juga informasi terkini mengenai kegiatan desa bisa langsung disampaikan kepada warga termasuk diantaranya kegiatan pembangunan, pemberdayaan, maupun kegiatan pemerintah daerah/pusat yang harus disosialisasikan kepada warga. Dengan safari tarawih ini tidak hanya habluminallah yang kita perbaiki namun habluminannas juga kita pererat.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Aparatur Kalurahan

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : JL. PAHLAWAN NO.59. WATES KULON PROGO
Kalurahan : GIRIPENI
Kapanewon : WATES
Kabupaten : KULON PROGO
Kodepos : 55612
Telepon : 0274773230
Email : balaidesagiripeni@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:42
    Kemarin:314
    Total Pengunjung:321.918
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.97.14.85
    Browser:Tidak ditemukan