Selamat Datang di Laman Resmi Kalurahan Giripeni

Artikel

Sosialisasi Penerapan Alat Tepat Guna dan Pelayanan Jasa Kemasan Bagi IKM

14 Juli 2023 14:17:47  Admin Giripeni  723 Kali Dibaca  Berita Desa

Dinas Perindustrian dan Perdagangan Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna menyelenggarakan Sosialiasasi Penerapan Alat Tepat Guna dan Pelayanan Jasa Kemasan Bagi IKM di Wisma Kusuma Wates, pada Jum'ar 14 Juli 2023. Sosialisasi ini di ikuti oleh 35 pelaku IKM dari Giripeni. Herdiana Dewi Utari, S.Si sebagai narasumber kali ini mengutarakan bahwa "Sebagai pelaku usaha untuk kreatif dan inovatif, sehingga usaha yang digeluti akan bertahan dan mampu bersaing". Turut hadir juga Reda Refitra Safitrianto dari Komisi B Bidang Perekonimian dan Keuangan DPRD DIY.

Sosialisasi ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas produk dan keahlian pelaku IKM

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Aparatur Kalurahan

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : JL. PAHLAWAN NO.59. WATES KULON PROGO
Kalurahan : GIRIPENI
Kapanewon : WATES
Kabupaten : KULON PROGO
Kodepos : 55612
Telepon : 0274773230
Email : balaidesagiripeni@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:80
    Kemarin:314
    Total Pengunjung:321.956
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.97.14.85
    Browser:Tidak ditemukan